TEMANGGUNG, iNewsTemanggung.id - Momen yang dinantikan oleh Calon Mahasiswa Baru (Camaba) akhirnya tiba. Pengumuman hasil Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) 2025 akan disampaikan hari ini, Selasa (18/3/2025) pukul 15.00 WIB.
Para peserta dapat mengecek hasil seleksi melalui laman resmi di https://pengumuman-snbp.snpmb.id/. Selain itu, tersedia pula sejumlah situs mirror yang dapat diakses untuk melihat pengumuman SNBP 2025. Berikut daftar laman mirror dalam urutan acak:
- https://snbp.uns.ac.id
- https://snbp.ut.ac.id
- https://snbp.usu.ac.id
- https://snbp.ung.ac.id
- https://snbp.unhas.ac.id
- https://snbp.unesa.ac.id
- https://snbp.unsrat.ac.id
- https://snbp.utu.ac.id
- https://snbp.unsoed.ac.id
- https://snbp.undiksha.ac.id
- https://snbp.uny.ac.id
- https://snbp.ulm.ac.id
- https://snbp.undip.ac.id
- https://snbp.unja.ac.id
- https://snbp.unp.ac.id
- https://snbp.unpad.ac.id
- https://snbp.unair.ac.id
- https://snbp.unsri.ac.id
- https://snbp.undana.ac.id
- https://snbp.unej.ac.id
- https://snbp.unimal.ac.id
- https://snbp.uho.ac.id
- https://snbp.unib.ac.id
- https://snbp.unram.ac.id
- https://snbp.unmed.ac.id
- https://snbp.unm.ac.id
- https://snbp.itb.ac.id
- https://snbp.isbi.ac.id
- https://snbp.upnvj.ac.id
- https://snbp.untirta.ac.id
- https://snbp.ui.ac.id
- https://snbp.usk.ac.id
- https://snbp.its.ac.id
- https://snbp.unand.ac.id
- https://snbp.unsika.ac.id
- https://snbp.ipb.ac.id
- https://snbp.unud.ac.id
- https://snbp.upnjatim.ac.id
- https://snbp.itk.ac.id
- https://snbp.unnes.ac.id
- https://snbp.untan.ac.id
- https://snbp.um.ac.id
- https://snbp.undip.ac.id
- https://snbp.undiksha.ac.id
Cara Mengecek Hasil SNBP 2025
Bagi peserta yang ingin mengetahui hasil Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) 2025, berikut langkah-langkah yang dapat diikuti:
- Akses Situs Resmi atau Mirror
Kunjungi laman utama pengumuman SNBP di https://pengumuman-snbp.snpmb.id/ atau gunakan salah satu link mirror yang telah disediakan.
Dengan adanya berbagai pilihan laman mirror, peserta diharapkan dapat mengakses pengumuman dengan lebih mudah dan lancar. Semoga hasil yang diperoleh sesuai dengan harapan!
Editor : Redaksi