JAKARTA, iNewsTemanggung.id - Kalian penasaran nggak mana saja sih kota terkaya di Indonesia, biasanya hal ini menjadi pertanyaan siapapun.
Banyak daerah di Indonesia yang memiliki perputaran ekonomi yang kuat, biasanya ditopang oleh SDA maupun letaknya yang strategis.
Misalnya Mimika di Papua daerahnya menjadi tambang emas terbesar, atau Jakarta sebagai pusat ekonomi Indonesia.
Lantas mana saja ya kota terkaya di Indonesia, apakah kedua kota tersebut menjadi paling atas ?
Nah menurut perhitungan Produk Domestik Regional Bruto (PRDB) Kabupaten dan Kota di Indonesia yang dilakukan oleh Badan Pusat Statistik (BPS) dan telah mengikuti standar Sistem Neraca Nasional tahun 2008 yang dipublikasikan oleh PBB, Sima disini rinciannya.
Editor : M Wali
Artikel Terkait