Angka 50 dalam bahasa Jawa disebut sebagai "seket" yang memiliki makna senang memakai peci atau topi. Hal ini karena pada usia ini, bagi laki-laki sudah banyak yang mengalami rambut rontok dan beruban.
“Kemudian makna penyebutan angka 60 yang disebut sewidak, yang artinya sejatine wayahe tindak atau waktunya berpulang ke pangkuan Ilahi. Sebab, Nabi Muhammad SAW pun meninggal dunia di usia 60 tahunan,” bebernya.
Itulah tadi beberapa makna penyebutan angka dalam budaya Jawa yang ternyata menyimpan filosofi tersendiri.
Editor : M Wali
Artikel Terkait